Jogja
Kamis, 31 Maret 2016 - 11:55 WIB

DEMO JOGJA : Jukir Malioboro Geruduk Balai Kota

Redaksi Solopos.com  /  Mediani Dyah Natalia  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Jukir Malioboro ke Balai Kota Jogja untuk meminta penundaan relokasi parkir (UJang Hasanudin/JIBI/Harian Jogja)

Demo Jogja dilakukan jukir Malioboro

Harianjogja.com, JOGJA-Puluhan juru parkir Malioboro mendatangi Kantor Balai Kota Jogja, Kamis (31/3/2016). Mereka mendesak wali kota untuk menunda relokasi parkir sisi timur Malioboro ke Taman Parkir Abu Bakar Ali (ABA).

Advertisement

“Kami minta relokasi ditunda satu tahun,” kata Ketua Paguyuban Jukir Malioboro, Sigit Karsana Putra.

Sejak sekitar pukul 10.00 WIB para jukir masih bertahan di halaman Balai Kota Jogja. Belum ada yang menemui dari pihak Pemerintah Kota Jogja.

Aksi damai jukir ini mendapat pengawalan puluhan aparat kepolisian, Satpol PP, dan Paksikaton. Beberapa anggota DPRD Kota Jogja juga terlihat hadir mengawal massa aksi.

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif