Jogja
Rabu, 13 Agustus 2014 - 10:40 WIB

HARIAN JOGJA HARI INI : Bravo Adisutjipto Nyungsep di Sawah

Redaksi Solopos.com  /  Mediani Dyah Natalia  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - (JIBI/Harian Jogja/dok)

Harian Jogja Edisi Rabu (13/8/2014)

Pilot dan Siswa Selamat : Pesawat Sekbang Adisutjipto Nyungsep di Sawah
SUKOHARJO – Sebuah pesawat latih berjenis AS 202 Bravo berwarna silver milik Tentara Nasional Indonesia Angkatan Udara (TNI AU) Adisutjipto nyungsep di sawah, Selasa (12/8).

Advertisement

MITIGASI BENCANA : Status Gunung Slamet Jadi Siaga
PURWOKERTO—Status Gunung Slamet yang meliputi Kabupaten Banyumas, Purbalingga, Pemalang, Tegal, dan Brebes, Jawa Tengah, dinaikkan dari Waspada menjadi Siaga.

Sengketa Hasil Pilpres : Saksi Prabowo Bikin Ketawa
JAKARTA–Saksi tim Prabowo-Hatta asal Provinsi Papua membuat suasana persidangan perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Presiden dan Wakil Presiden 2014 di Gedung Mahkamah Konstitusi (MK) menjadi riuh.

Advertisement

Sengketa Hasil Pilpres : Saksi Prabowo Bikin Ketawa
JAKARTA–Saksi tim Prabowo-Hatta asal Provinsi Papua membuat suasana persidangan perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Presiden dan Wakil Presiden 2014 di Gedung Mahkamah Konstitusi (MK) menjadi riuh.

Robin Williams meninggal dunia : Perginya Manusia Kartun
Komedian dan aktor Hollywood, Robin Williams, ditemukan tak bernyawa di Tiburon, California Utara, Senin (11/8) waktu setempat. Orang-orang terdekatnya menyebutkan pria yang ngetop lewat film Mrs Doubtfire itu meninggal karena bunuh diri setelah sebelumnya mengalami depresi berat. Bagaimana kisah hidup Robin Williams? Berikut laporan wartawan Harian Jogja, Arief Junianto.

Dugaan Penipuan : Diperiksa Polisi, Bambang Tedy Bawa 3 Senpi
SLEMAN – Polda DIY menyita tiga pucuk senjata milik tersangka dugaan mafia tanah, Bambang Tedy. Dua pucuk senjata api (senpi) genggam dan satu pucuk air softgun itu berada di dalam tas salah satu anggota keluarga saat mendampingi tersangka diperiksa di Mapolda DIY.

Advertisement

Trendi, Gonta Ganti Frame Dilakoni
Perempuan dengan gangguan mata seperti miopi atau rabun jauh, astigmatisma yang hanya bisa melihat jelas baris-baris tertentu atau juga rabun dekat memang tak bisa dengan leluasa mengekspresikan dandanan di wajah mereka. Pasalnya, gangguan-gangguan pada mata tersebut hanya bisa diatasi dengan menggunakan kacamata.

PERTANIAN : Ketela Sekarang Kecil-kecil
TANJUNGSARI—Sebagian petani di Dusun Gatak, Desa Ngestirejo, Kecamatan Tanjungsari mengeluhkan ukuran ketela pada panen tahun ini yang kecil-kecil.

LEGISLATIF : Pelantikan Anggota DPRD Didemo
JOGJA—Pelantikan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Jogja, Selasa (12/8), diwarnai aksi unjuk rasa dari pedagang asongan.

Advertisement

GERAKAN RADIKAL : Anak Kecil Menggambar Simbol ISIS
JOGJA—Anak kecil di Ngampilan, Kota Jogja, menggambar simbol Islamic State in Iraq and Syria (ISIS).

PELANTIKAN DPRD : Siap Jemput Aspirasi, Optimistis Soal Bandara
WATES—Anggota DPRD Kulonprogo periode 2014-2019 siap jemput bola untuk menginventarisasi masalah serta kebutuhan masyarakat. Hal ini diungkapkan Ketua DPRD Kulonprogo sementara, Akhid Nuryati, usai pelantikan 40 anggota DPRD Kulonprogo di Gedung DPRD Kulonprogo, Selasa (12/8).

KISAH ARTIS : Inilah 10 Film Terbaik Robin Williams
SINGAPURA—Aktor sekaligus komedian Robin Williams ditemukan meninggal di rumahnya, Tiburon, California Utara, Senin (11/8) waktu setempat. Ia meninggal di usia 63 tahun.  The Strait Times dalam artikel di situsnya, Selasa (12/8), membuat daftar sepuluh peran terbaik dan prestasi Williams sepanjang karirnya. Berikut 10 film yang melambungkan nama Robin William di industri hiburan dunia.

Advertisement

DPRD SLEMAN : Raperda Warisan Langsung Menanti
SLEMAN-Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sleman periode 2014-2019 resmi dilantik, Selasa (12/8). Sebanyak 19 orang petahana dan 31 pendatang baru disumpah untuk melaksanakan amanah sebagai wakil rakyat.

Lebih lengkap Anda dapat membaca Harian Jogja edisi cetak. Dapatkan Harian Jogja dengan harga Rp2.000 di agen terdekat.

Selamat membaca. Harian Jogja, berbudaya, Membangun Kemandirian.

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif