Jogja
Jumat, 16 Mei 2014 - 09:09 WIB

HARIAN JOGJA HARI INI : Sultan Buka Pintu

Redaksi Solopos.com  /  Nina Atmasari  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Harian Jogja edisi Jumat (16/5/2014)

Harian Jogja edisi Jumat (16/5/2014) :

Sultan Buka Pintu
JOGJA- Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X membuka peluang terhadap partai manapun yang ingin mengusungnya menjadi calon presiden (capres), tidak hanya dari Partai Demokrat saja.

Advertisement

Bengkel Las di Klaten Digerebek, 3 Ditangkap
KLATEN—Detasemen Khusus (Densus) 88 menangkap tujuh terduga teroris di sejumlah tempat di Pulau Jawa.
Sebanyak tiga di antaranya ditangkap di sebuah bengkel las yang ada di Dusun Sumber Wetan, RT 012/ RW 006, Desa Sumber, Kecamatan Trucuk, Klaten, Kamis (15/5) pagi.
Dari penggerebekan itu, tiga terduga teroris yang menyewa kontrakan berhasil ditangkap beserta barang bukti berupa belasan senjata api rakitan serta senjata tajam.

Incar Petinggi Negeri
JAKARTA—Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Abraham Samad mengatakan lembaganya segera menetapkan tersangka kasus dugaan korupsi penyelenggaraan dana haji 2012-2013. Tersangka itu, kata Abraham, punya jabatan tinggi.

Advertisement

Incar Petinggi Negeri
JAKARTA—Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Abraham Samad mengatakan lembaganya segera menetapkan tersangka kasus dugaan korupsi penyelenggaraan dana haji 2012-2013. Tersangka itu, kata Abraham, punya jabatan tinggi.

Korupsi, Sebagian Pelaku Bergaji Tinggi
JOGJA-Korupsi merupakan tindak pidana yang semakin terpola dan sistematis. Kasusnya pun meningkat dari tahun ke tahun, tak hanya di tingkat nasional, melainkan juga internasional.

Sopir Pelaku Tabrak Lari Diringkus di Sentolo
SLEMAN—Satlantas Polres Sleman bersama Polres Kulonprogo berhasil menangkap seorang sopir bernama Adi, 42, di Jalan Wates, Sentolo, Kulonprogo, Kamis (15/5) sekitar pukul 04.00 WIB. Warga  Burengan, Kediri, yang tinggal di Gondang, Kabupaten Nganjuk itu telah menabrak seorang pelajar hingga tewas di Jalan Prambanan Piyungan, Bokoharjo, pada Selasa (13/5) sore. Seusai kejadian, Adi langsung melarikan diri.

Advertisement

ATM Terblokir, Segera Lapor
JAKARTA—Kasus pembobolan rekening nasabah BII disusul dengan pemblokiran ribuan rekening nasabah Bank Mandiri memunculkan keresahan masyarakat pengguna jasa layanan perbankan.

Stok Melimpah, Harga Anjlok Rp13.000
WATES-Para pedagang sayur di beberapa pasar tradisional di Kulonprogo mengeluhkan anjloknya harga cabai merah yang mengakibatkan kerugian.

3 Pasien Dirawat di RSUD Panembahan
BANTUL-Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Panembahan Senopati Bantul memastikan, hasil pemeriksaan terhadap pasien terduga middle east respiratory syndrome (MERS) yang dirawat di rumah sakit ini dinyatakan negatif.

Advertisement

Beto Guttmann
TURIN-Sevilla menahbiskan diri sebagai kampiun Liga Europa 2013-2014 setelah mengalahkan Benfica secara dramatis lewat adu pinalti di Juventus Stadium, Turin, Kamis (15/5) dini hari WIB.

Kombinasi Kecerdikan Teknis & Ketenangan Bermain
SLEMAN—Perubahan skema bermain PSS Sleman dalam lanjutan Divisi Utama 2014 berbuah manis.

Lebih lengkap Anda dapat membaca Harian Jogja dalam versi cetak. Dapatkan Harian Jogja dengan harga Rp2.000 di agen terdekat.
Selamat membaca. Harian Jogja, Berbudaya, Membangun Kemandirian.

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif