Jogja
Kamis, 3 November 2016 - 14:55 WIB

KECELAKAAN KERJA : Pabrik Arang Briket Ambruk, 4 Luka

Redaksi Solopos.com  /  Mediani Dyah Natalia  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Polisi memasang garis polisi di pabrik arang briket PT Aneka Sinendo di Ploso, Banguncipto, Sentolo, Kulonprogo yang ambruk pada Kamis (3/11/2016). (Sekar Langit Nariswari/JIBI/Harian Jogja)

Kecelakaan kerja terjadi di Kulonprogo.

Harianjogja.com, KULONPROGO — Pabrik arang briket PT Aneka Sinendo di Ploso, Banguncipto, Sentolo, Kulonprogo, ambruk pada Kamis (3/11/2016).

Advertisement

#gallery-1 { margin: auto; } #gallery-1 .gallery-item { float: left; margin-top: 10px; text-align: center; width: 50%; } #gallery-1 img { border: 2px solid #cfcfcf; } #gallery-1 .gallery-caption { margin-left: 0; } /* see gallery_shortcode() in wp-includes/media.php */

Polisi memasang garis polisi di pabrik arang briket PT Aneka Sinendo di Ploso, Banguncipto, Sentolo, Kulonprogo yang ambruk pada Kamis (3/11/2016). (Sekar Langit Nariswari/JIBI/Harian Jogja)
Polisi memasang garis polisi di pabrik arang briket PT Aneka Sinendo di Ploso, Banguncipto, Sentolo, Kulonprogo yang ambruk pada Kamis (3/11/2016). (Sekar Langit Nariswari/JIBI/Harian Jogja)

Dari informasi yang Harianjogja.com, terima, penyebab ambruknya bangunan sampai saat ini masih dalam proses penyelidikan.

Advertisement

Saksi yang juga pekerja bangunan, Suyadi mengatakan akibat peristiwa ini, empat korban yang juga merupakan pekerja bangunan sekaligus pekerja pabrik mengalami luka-luka. Korban segera dibawa ke rumah sakit terdekat.

Dari keempat korban, tiga di antaranya harus dirawat inap, sedang satu korban hanya menjalani rawat jalan. Korban dengan luka ringan saat ini diperbolehkan pulang.

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif