SOLOPOS.COM - SAR Satlinmas Wilayah II Gunungkidul tengah membersihkan sejumlah jalan dari kerikil (JIBI/Harian Jogja/dok. SAR Satlinmas Wilayah II Gunungkidul)

Musim hujan, jalanan menuju Pantai Baron dan Drini dipenuhi kerikil.

Harianjogja.com, GUNUNGKIDUL-Akibat hujan deras yang mengguyur wilayah Gunungkidul, jalanan yang menuju pantai di kawasan tersebut.

Promosi Santri Tewas Bukan Sepele, Negara Belum Hadir di Pesantren

“Kerikil ini dari bukit-bukit yang ada di sekitar samping jalan, hanyut karena aliran air hujan yang deras. Jalanan ke pantai itu misalnya pertigaan Pantai Baron dan jalan menuju Pantai Drini,” terang Sekretaris SAR Satlinmas Wilayah II Gunungkidul, Surisdiyanto kepada Harianjogja.com, Sabtu (25/4/2015).

Jika dibiarkan, imbuhnya, kerikil tersebut dapat membahayakan pengendara. Atas alasan tersebut, pagi ini (25/4/2015), pihaknya mengerahkan 25 personel untuk membersihkan sejumlah jalan dari kerikil.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya