SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

“Zona merah merupakan hasil kajian”

Harianjogja.com, BANTUL-Penentuan zona merah tidak hanya terkait kondisi lingkungan maupun alam, tetapi juga kesiapan masyarakat.

Promosi Pemilu 1955 Dianggap Paling Demokratis, Tentara dan Polisi Punya Partai Politik

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bantul Dwi Daryanto mengatakan, penentuan zona merah perlu kajian yang cukup panjang meliputi kondisi daerah tersebut dan kondisi masyarakat.

“Zona merah merupakan hasil kajian. Tidak menutup kemungkinan bertambah ataupun berkurang kalau masyarakat sudah pindah atau membangun sesuai standar rumah yang ketika longsor tidak terjadi apa-apa,” ujarnya.

Pascabencana ini, ia mengatakan, tidak bisa langsung mengevaluasi terkait zona merah itu karena perlu kajian. Saat ini, yang masih dinilai sebagai wilayah cukup rawan yaitu di kecamatan Piyungan, Dlingo, Imogiri, dan Pundong.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya